Ditulis Oleh admint | |
Rabu, 30 May 2012 | |
Jakalideres -Mega Big Match, sebutan yang dilontarkan Rendra Sudjono
untuk pertandingan Persija vs Persib yang akan dilaksanakan Minggu, 27
Mei 2012 nanti.
Untuk saya pribadi,
pertandingan ini diberi embel-embel pertandingan super karena
persaingan yang ditekankan pada adu gengsi. Karena melihat dari hasil
beberapa tahun ke belakang, jelas Persija menang TELAK atas persib.
Jadi, bisa dibilang jika melihat hasil, petandingan ini menurut saya
adalah pertandingan untuk memberi pelajaran sepakbola yang baik, asik,
dan indah bagi tim tamu nanti.
Secara,
Persija selalu menang atas Persib, berarti strategi tim kami selalu
lebih unggul dari strategi tim kalian.Paruh musim lalu pertandingan ini
dilaksanakan terlebih dahulu di kota Bandung. Persija memang kalah,
tetapi melihat pertandingan , Persija layak menang. Terlebih, kekalahan
yang kami terima hanya dari sebuah titik penalti. Tidak membuat luntur
kebanggaan kami atas efforts yang dilakukan para pemain Persija selama
90 menit di Jalak Harupat.
Tidak ingin jumawa
tapi juga tidak ingin merendah, kami optimis bahwa kami akan unggul.
Meskipun terdapat beberapa eks pemain tim kami. Tidak akan merubah
hasil, karena kami terbiasa menang atas tim anda.
Sudahlah,
kita nikmati pertandingan hari Minggu 27/5 nanti di Stadion Utama
Gelora Bung Karno. Sejatinya, mendukung Persija mengajarkan sepakbola
kepada tim mereka, lebih asik ketimbang membahas rekor kekalahan tim
mereka.
We’ll show you how to playing football noisy neighbor !!!
|
Kami ada karena PERSIJA. Karena kami adalah THE JAKMANIA. Supporter PERSIJA.
Rabu, 30 Mei 2012
Sejarah ditulis oleh PEMENANG
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar